Mau Foto Keren? Yuk ke Cubic Infinity Room di Rasamadu Heritage!

Cubic Infinity Room (Sumber: instagram @rasamaduheritage) Rasamadu Heritage (Sumber: instagram @rasamaduheritage) Cubic Infinity Room hadir sebagai salah satu daya tarik terbaru di sini,  primadona yang ditawarkan memadukan keindahan teknologi seni optik dengan lingkungan yang kaya nilai budaya. Dengan harga tiket masuk Rp30.000,00-Rp60.000,00 saja, tempat yang baru dibuka pada tanggal 7 Oktober 2024 lalu terpantau sudah …

Healing Sejenak Ke Pantai Indrayanti

Hai Intelektual Muda! Gimana nih kabarnya habis diterpa tugas-tugas kuliah? Semoga sehat selalu ya! Tapi setelah diterpa tugas-tugas kuliah yang banyak itu tentu pasti kalian ada perasaan untuk healing sejenak kan? Nah kali ini FiestA Radiopunya rekomendasi destinasi wisata buat kalian healing sejenak nih, disimak yuk! Kali ini FiestA Radio mau kasih rekomendasi tempat healing …